Senin, 08 April 2013

The Vogue Theatre



Gedung ini dibangun di atas puing sisa kebakaran sebuah sekolah dasar, Prospect Elementary School di tahun 1902. Guru wanita, Miss Elizabeth dan enam muridnya jadi korban saat itu.

Tampaknya hantu mereka terus bergentayangan hingga sekarang. Kabarnya sudah sering terdengar kisah penampakan tujuh sosok hantu dengan cara berbeda-beda. Beberapa pengunjung mengaku melihat hantu Miss Elizabeth dan enam muridnya, bahkan masih tercium bau gosong di dalam theater.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar